Tips Merawat Rambut Wanita Berhijab. Berhijab sekarang ini merupakan hal yang wajar bagi seorang wanita muslim, karena dengan berhijab, seorang wanita muslim dapat mengatakan bahwa dirinya adalah seorang muslimah sejati. Memakai hijab berarti kita menutup rambut kita, namun bukan berarti kita berhenti melakukan perawatan terhadap rambut, ada beberapa hal yang harus anda perhatikan tentang kesehatan rambut ini, agar kita tetap berhijab, namun kesehatan rambut tetap terjaga.
Melakukan Keramas Secara Teratur
Keramaslah minimal 2 kali sehari, serta tetap gunakan condisioner, agar rambut tetap terjaga kesehatannya. Untuk pemilihan shampo, ada baiknya memilih shampo dari bahan alami, pilihlah yang berbehan lidah buaya, karena dapat merawat rambut dari kerontokan, akibat berhijab.
Gunakan Masker Rambut
Selain menggunakan shampo dan condisioner, rambut juga perlu di masker agat rambut tidak rusak, hair tonik, juga di perlukan, untuk menjaga rambut tetap kuat, lakukan perawatan tersebut minimal 1 kali dalam seminggu.
Pantangan Ketika Rambut Basah
Ketika selesai keramas, jagan langsung menggunakan hijab, karena saat rambut masih basah, di situlah rambut masih sangat rapuh. ada baiknya keringkan terlebih dahulu menggunakan hair dryer, dengan temperatur yang rendah.
Cara Terbaik Dalam Menyisir Rambut
Pilihlah sisir rambut dengan bentuk gigi besar seperti sikat, karena bermanfaat juga untuk memijat kulit kepala, sisir rambut yang terlalu padat dan kecil, biasanya akan membuat rambut mudah terluka dan rontok.
Pilihan Model rambut
Pilihlah model rambut yang simpel dan memudahkan anda dalam memakai hijab, jagan terlalu panjang, ataupun terlalu pendek, saat mengikat rambut, gunakan karet rambut yang elastik dan lebut, serta tidak terlelu kencang, agar rambut tidak tertarik.
Pemilihan Bahan Hijab
Untuk membuat rambut tetap wangi dan segar, ada baiknya pilihlah bahan hijab yang mudah meyerap keringat serta tidak panas, hal itu akan membuat anda lebih nayaman dalam berhijab.
Menggunakan hijab bukan berarti kita berhenti merawat kesehatan rambut kita, midah mudahan tips di atas dapat membantu anda para wanita yang berhijab.